This is an outdated version published on 2023-06-30. Read the most recent version.

Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Augmented Reality

Authors

  • Hedis Wahda Habibti Universitas Islam Al-Azhar Author
  • Bayu Wibisana Universitas Islam Al-Azhar Author
  • Hendri Purnomo Universitas Islam Al-Azhar Author

DOI:

https://doi.org/10.1234/284cx498

Keywords:

Pembelajaran, Biaya, Kualitas

Abstract

Proses pembelajaran yang baik haruslah memuat aspek interaktif, menyenangkan, menantang, memotivasi dan memberikan ruang yang lebih bagi siswa untuk dapat mengembangkan kreativitas dan kemandirian, sesuai dengan bakat dan minat siswa. Media pembelajaran yang menarik juga sangat diperlukan bagi siswa SMK, dikarenakan dalam pembelajaran SMK lebih mengutamakan praktikum dari pada teori. Perlu dipertimbangkan dalam pemilihan media yaitu tujuan pembelajaran, efektif, mudah diperoleh, peserta didik, penggunaan, tidak kaku, biaya, dan kualitas. Salah satu perkembangan media pembelajaran yang saat ini masih baru adalah media pembelajaran dengan menggunakan Augmented Reality. Augmented Reality merupakan aplikasi penggabungan dunia nyata dengan dunia maya dalam bentuk dua dimensi maupun tiga dimensi yang diproyeksikan dalam sebuah lingkungan nyata dalam waktu yang bersamaan. Augmented Reality dapat digunakan dalam hiburan, kedokteran, mekanik, dan media pembelajaran. Augmented Reality dapat dibangun dengan menggunakan bantuan software Vuforia dan Unity 3D. Hasil akhir berupa media pembelajaran interaktif dengan Augmented Reality

Cover

Downloads

Published

2023-06-30

Versions

How to Cite

[1]
H. W. Habibti, B. Wibisana, and H. Purnomo , Trans., “Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Augmented Reality”, SAKIRA, vol. 1, no. 1, pp. 9–11, Jun. 2023, doi: 10.1234/284cx498.

Most read articles by the same author(s)